Acer Aspire E5-476G

Acer Aspire E5-476G
Acer Aspire E5-476G CPU
Intel Core i7
Acer Aspire E5-476G VGA
Nvidia GeForce GTMX1050 MX
Acer Aspire E5-476G RAM
4 GB
Acer Aspire E5-476G LAYAR
14

Harga Acer Aspire E5-476G

Rp. 10.235.000

Informasi spesifikasi lengkap dan harga Acer ASPIRE E5-476G Intel Core i7-8550U Generasi Terbaru. Baru bulan Oktorber kemarin, Acer secara resmi meluncurkan laptop dengan prosesor Intel generasi ke-8 pertama di Indonesia. Notebook ini dilengkapi dengan RAM 8 GB, Penyimpanan HDD 1 TB, dan Nvidia GeForce GTMX1050. Acer menjadi perbincangan di kancah pasar laptop Indonesia karena memang saat ini menjadi merek pertama yang mampu menawarkan prosesor teknologi terbaru, kaby-lake refresh.

Desain Minimalis dan Elegan

Untuk soal desain penampilan, Acer ASPIRE E5-476G memang kalau dilihat dari beberapa sisi sudut pandang masih terlihat biasa saja. Dari segi casing, notebook ini masih memakai balutan casing solid yang berwarna Steel-Gray. Notebook ini juga tergolong tipis dan ringan melihat spesifikasi yang diberikan cukup mantap dikelasnya. Bobot yang dimilikinya hanya berkisar 1,7 Kg saja dengan ketebalan hanya 1,79 cm.

Acer mempersenjatai Acer ASPIRE E5-476G ini dengan layar berukuran 14 inci, ukuran yang cukup standar masa kini. Layar tersebut memiliki resolusi Full HD 1366 x 768 piksel jenis Acer CineCrystal TFT LCD LED (Light Emitting Diode). ( baca juga : Harga Laptop Terbaru )

Prosesor Pertama dengan Intel Generasi ke-8

Kinerja dari dapur pacu Acer ASPIRE E5-476G memang menjadi hal menarik dari notebook ini. Dibekali dengan prosesor Intel Core i7-8550U generasi Kaby Lake Refresh quad core atau Intel Core generasi Ke-8 terbaru. Prosesor tersebut mampu berlari di kecepatan 1.8 GHz hingga maksimal 4 GHz pada fitur TurboBoost. Kalau melihat dari sisi harga Acer ASPIRE E5-476G, memang bisa dibilang cukup standar untuk kelas harga 10 jutaan dengan spesifikasi prosesor terbaru.

Acer ASPIRE E5-476G ini dilengkapi dengan memori RAM yang hanya berkapasitas 4 GB saja, namun anda tidak perlu khawatir karena masih tersedia slot SoDimm tambahan untuk upgrade memori hingga 32 GB. Untuk soal media penyimpanan, cukup ada space luas untuk notebook ini yakni  HDD berkapasitas 1 TB. ( baca juga : Harga Laptop Acer Terbaru )

Grafis Mantap Berkat GeForce GTMX 1050

Dari sektor grafis, notebook ini bisa dibilang cukup mumpuni untuk kegiatan multimedia masa kini maupun bermain game ekstrem. Notebook ini memiliki dual kartu grafis yang terdiri dari Intel HD Graphics 620 dan Nvidia GeForce GTMX 1050. Untuk Nvidia GTMX 1050 sendiri ditandemkan dengan memori VRAM berkapasitas 2 GB GDDR5. Berbanding luruslah dengan harga Acer ASPIRE E5-476G yang ditawarkan.

Situs resmi Laptop Acer : https://www.acer.com/ac/en/US/content/group/laptops

Spesifikasi Acer Aspire E5-476G

Info Dasar

Nama Produk Acer Aspire E5-476G Brand ACER tipe NOTEBOOK OS DOS

Screen

Ukuran Layar 14 Resolusi 1366 x 768

Hardware

Processor Intel Core i7 Model 8550U Kecepatan 1,8 GHz - 4 GHz

Memory

RAM 4 GB Tipe Memory DDR4 HDD 1 TB SSD -

Graphic

VGA Nvidia GeForce GTMX1050 MX Ukuran VGA 2 GB

Design

Berat 1,7 KG Warna Steel Gray

Additional

DVD-RW YA Kamera YA Bluetooth YA

Acer Aspire E5-476G

Acer Aspire E5-476G
Periksa Harga Terbaru